Translate

Saturday, 19 October 2013

Match Preview : GW 8 Comeback melewati hadangan Hull City

Everton Game Week 8

TEAM NEWS
Steven Pienaar akan kembali bermain melawan Aston Villa setelah Roberto Martinez mengakui laga Sabtu melawan Hull datang terlalu cepat untuk pemain Afrika Selatan itu. Pienaar cedera soft tissue injury saat latihan bulan lalu dan telah kehilangan lima pertandingan terakhir.

Dan meskipun Pienaar telah kembali berlatih penuh jelang pertandingan akhir pekan ini melawan Tigers , Martinez telah mengalokasikan perjalanan ke Villa Park pada 26 Oktober sebagai comebacknya.

"Steven has been working with the group very well," the Blues boss explained.
"I think this weekend could be too early but I do expect him to be fully fit for next Saturday."

Steven PienaarSteven Pienaar is unlikely to return against the Tigers.


Sementara itu, pelatih asal Spanyol itu juga memberikan update pada kebugaran Antolin Alcaraz, bek yang didatangkan free transfer musim panas lalu belum tampil sejak pra - musim di Accrington.


Martinez juga menegaskan bahwa , Darron Gibson Cedera ligamen, Cedera knock minor pada Apostolos Vellios adalah satu-satunya tambahan daftar cedera dari putaran terakhir laga internasional .


"Antolin tampak sangat kuat Dia memiliki kemunduran tiga minggu lalu tapi sekarang sudah kembali dan sembuh saya merasa dia akan siap dalam tiga minggu ke depan. Mungkin di jeda internasional berikutnya, tapi kami sangat senang dengan pemulihannya".

"Antolin is looking very strong. He had a setback three weeks ago but now is back and fully recovered. I do feel he will be ready in the next three weeks - probably in the next international break, but we're very pleased with his recovery.
"Vellios picked up a knock with Greece Under-21s, but everyone else came through unscathed."

FORM


Everton tidak terkalahkan dalam 11 pertandingan kandang terakhir mereka di Liga Premier, yang dimulai dengan hasil imbang tanpa gol melawan Swansea di pertengahan Januari .

Musim ini tujuh dari kemungkinan sembilan poin telah diamankan di Goodison, The Blues mendapatkan poin dari Chelsea dan Newcastle United .

Martinez hanya mengalami 1 kekalahan tandang di liga sebelum jeda internasional ketika mereka tersingkir 3-1 di Manchester City .

Sone Aluko nets the winner in Hull's 3-2 win at Newcastle United last month.Sone Aluko nets the winner in Hull's 3-2 triumph at Newcastle United last month.

Demikian juga , Hull City telah menikmati beberapa poin positif pertama setelah kembali ke EPL. Mereka dudukdi klasmen 8 tepat di bawah Everton dalam tabel setelah mengumpulkan 11 poin dari tujuh pertandingan, termasuk kemenangan melawan Newcastle United dan West Ham United .


The Tigers juga berhasil menyeimbangkan konsistensi di liga dan Putaran keempat Capital One Cup, menyusul kemenangan 1-0 atas Huddersfield pada tahap sebelumnya dari kompetisi yang akan dilanjutkan di bulan Oktober ini.


PERTEMUAN TERAKHIR 

Hull dikalahkan 5-1 terakhir kali saat mereka melakukan perjalanan untuk bermain melawan Everton pada Maret 2010.


Mikel Arteta adalah bintang di match tersebut, mencetak dua gol untuk Everton dan Hull City akhirnya degradasi di musim itu.


Pemain asal Spanyol itu mencetak gol kedua mengecoh kiper Tom Cairney ,Gol lain dari Landon Donovan dan Jack Rodwell.

John Heitinga joins in with Landon Donovan as the American celebrates scoring on the final Goodison appearance of his first loan spell with the Blues. John Heitinga joins in with Landon Donovan as the American celebrates scoring on the final Goodison appearance of his first loan spell with the Blues.
Pertemuan antara kedua tim umumnya baru beberapa kali dimana sebelumnya pada Agustus 1952 untuk terakhir kalinya Hull mengambil poin maksimal dari kunjungannya ke Goodison Park di Divisi Dua lama dengan skor 2-0 .

What's Happening At Goodison



Everton fan zoneThe Everton Fan Zone will be open after the game for the first time.
A 1960s tribute band will be playing musical classics to create a nostalgic atmosphere, while the food stands will be offering fare more synonymous with football in the 1970s and 1980s alongside their usual options.
And to bring the retro atmosphere to life, the Club is also urging all Blues fans to dig out their retro shirts and scarves for the match, and encouraging junior fans to find their parents' old shirts to show they know their history!
Goodison’s special guests also continue the retro vibe with Sir Geoff Hurst, Ray Wilson and Derek Temple in attendance. Supporters can also enjoy a scene from The Dixie Dean Story in the Fan Zone before kick-off.

Everton’s Facebook and Twitter pages will also receive some retro treatment. To make sure you are involved online, use the hastag #EFCretro.


PREDIKSI LINE UP

Possible Starting XI [vs Hull City] :
Howard,
Coleman, Jagielka, Distin, Baines,
Osman, Barry, Mc Carthy, Mirallas, Barkley,
Lukaku #EFC

PLAYER TO WATCH

Romelu Lukaku & Ross barkley

PREDIKSI SKOR

Dari ane @ghozter04 memprediksi pertandingan aka meneri mengingat Hull cukup konsisten di awal musim ini, dengan skuad yg minus Gibson dan kembalinya Barry akan mengembalika peforma Everton saat mampu menang lawan Westham dan Newcastle. Pefroma Lukaku yg meningkat baik di EPL maupun timnasnya akan menjadi perhitungan barisan pertahanan Hull City. Mungkin saja untuk menyiasati taktik Martinez akan memasukkan Jelavic / Kone. Peluang 3 poin terbuka lebar. Semoga dri ane Skor 3-1 aka mewarnai match malam ini.

#COYB #NSNO #EVERTONDAY

No comments:

Post a Comment